FOTO: Pembuat Peci yang Turun Temurun di Kampung Gelam

985
Pengrajin sedang menata peci yang siap di jual di Kampung Gelam, Pasar Kamis, Tangerang, Banten, Rabu (15/9/2021). (Foto: Edwin B/Muslim Obsession)

Muslim Obsession- Pembuatan peci cap Bulan Bintang milik H.M Sanusi merupakan hasil turun temurun sejak tahun 1976 di Kampung Gelam, Pasar Kemis, Tangerang, Banten, Rabu (15/9/2021).

Peci songkok tersebut dibanderol dengan harga Rp.70.000 sampai Rp.120.000 dengan sebaran penjualan ke daerah Jabodetabek, Banten dan Lampung. (Foto: Edwin B/Muslim Obsession)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here