Seni & Budaya

Makna di Balik ‘Satu Tungku Tiga Batu’, Slogan Kerukunan di Tanah Papua

Jakarta, Muslim Obsession - Sekretaris Komisi Pengkajian dan Penelitian Majelis Ulama Indonesia, Rida HR Salamah mengungkapkan, kerukunan yang terjalin dalam masyarakat Papua bersumber dari moderasi agama yang dijalankan oleh masyarakat di sana. Moderasi Agama, sebut Rida, merupakan kearifan lokal yang muncul sejak abad ke-12, setiap suku...

Ratu Arwa, Masjid yang Semakin Tua Semakin Cantik

Muslim Obsession - Masjid Queen Arwa atau Masjid Ratu Arwa adalah salah satu masjid tertua dan terindah di Yaman. Kenapa diberi nama demikian? Begini, lho sejarahnya! Awalnya, bangunan yang didirikan pada tahun 1056 ini tidak dimaksudkan untuk menjadi masjid, melainkan sebuah istana. Namun, Ratu Arwa atau Queen...

Tak Banyak Tahu, Raja Thailand Diam-diam Koleksi 307 Batik Jawa Abad ke-19

​​Jakarta, Muslim Obsession - Jejak sejarah hubungan erat Indonesia dan Thailand terpatri dengan jelas dalam artefak berupa 307 potong kain Batik dalam berbagai corak yang berasal dari akhir abad ke-19. Kain Batik tersebut akan dipamerkan di Museum Tekstil Queen Sirikit, Istana Raja Thailand (Grand Palace), Bangkok, mulai...

Kendoeri Kampoeng Kemajoran Hidupkan Budaya Betawi

Jakarta, Muslim Obsession – Festival tahunan Kendoeri Kampoeng Kemajoran 2018 kembali dilaksanakan sejak 27-28 Oktober 2018, mulai pukul 08.00 hingga pukul 23.00 WIB. Kegiatan tahunan tersebut merupakan pagelaran yang diadakan untuk ketiga kalinya. Bertempat di lokasi yang sama dengan 2 kegiatan terdahulu, yakni di area...

Puisi Gus Mus Melawan Orde Baru

Gus Mus
Jakarta, Muslim Obsession – K.H. A. Mustofa Bisri (Gus Mus) tidak hanya dikenal sebagai ulama, kiai, dan cendekiawan muslim yang disegani banyak orang. Sebagian orang juga menilai Gus Mus adalah seorang budayawan. Banyak dari tangannya lahir karya-karya puisi yang momumental menginspirasi banyak orang. Soal puisi masih...

Pentas Teater La Tansa Kuak Perspektif Baru tentang Azan

Azan 1
Jakarta, Obsessionnews.com – Teater La Tansa menggelar pentas Azan  di Gedung Kesenian Jakarta, Pasar Baru, Jakarta Pusat, Selasa (16/10/2018). Suasana haru, sedih, lucu dan tragis mengepung gedung kesenian paling bersejarah di Jakarta itu. Hadirin terkesima dari satu babak ke babak berikutnya, bahkan di akhir setiap babak ketika...

‘Never Leave Me’ Film Mendebarkan Tentang Cerita Anak-anak Suriah

Muslim Obsession - Ada banyak karakter menyentuh dan situasi mendebarkan dalam Film 'Never Leave Me' atau Jangan Tinggalkan Aku (Birakma Beni). Film garapan sutradara Bosnia Aida Begic ini, akan menjadi film pembuka festival film dunia Islam 'Madani Film Festival', yang berlangsung 17-21 Oktober 2018. Dilansir Hollywood Reporter,...

Seru! Banten Keren Hadir untuk Generasi Milenial

Serang, Muslim Obsession - Dewan Kesenian Banten (DKB) menggelar Festival Banten Keren bertajuk “Menjemput Kreativitas Generasi Milenial” sepanjang Oktober 2018 di Taman Budaya Banten, Kota Serang. Festival ini dimaksudkan sebagai ruang ekspresi dan artikulasi kepada generasi milenial untuk mendemonstrasikan kreativitas artistiknya kepada publik luas sesuai...

Fakta di Balik Hari Batik Nasional

Jakarta, Muslim Obsession - Hari ini tepat 2 Oktober 2018, bangsa Indonesia memperingati Hari Batik Nasional. Tapi, mungkin kita akan bertanya-tanya mengapa harus di tanggal 2 Oktober? Mau tahu? Jadi begini lho sejarahnya! Batik tentu tidak asing lagi bagi kita. Kain tradisional yang menjadi ikon...

Pencak Silat Warisan Mataram yang Mendunia

Pencak Silat 3
Muslim Obsession – Seni bela diri pencak silat kini berhasil memukau perhatian masyarakat Indonesia setalah para altet Indonesia sukses memborong medali emas di ajang Asian Games 2018 dari cabang olahraga ini. Nama besar bangsa ini pun semakin kuat, karena pencak silat adalah seni bela diri...

TERBARU