Beranda QALAM Halaman 71

QALAM

Khitbah (Bagian 1)

Oleh: Dea Guru H. Ahmad Nahid, M.Pd (Wakil Pengasuh dan Direktur Pendidikan dan Pengajaran Pesantren Modern Internasional Dea Malela Sumbawa Indonesia) Khitbah adalah salah satu prosesi lamaran dimana pihak dari keluarga laki-laki berkunjung ke rumah calon mempelai perempuan. Di dalam pertemuan itu, pihak keluarga laki-laki...

Terjerumus Karena Perut dan Selangkangan

Oleh: A. Hamid Husain (Alumni Pondok Modern Gontor, King Abdul Aziz University, Ummul Qura University, dan Pembina Alhusniyah Islamic School Peringatan dari Rasulullah ﷺ, agar waspada dan berhati-hati soal ISI PERUT dan soal WANITA. Dan inilah yang dikhawatirkan oleh Rasulullah ﷺ akan terjadi pada umatnya,...

Bahasa Arab Sebagai Bahasa Al-Quran

Oleh: Ahmad Tavip Budiman,S.Ag. M.Si (Ketua Komisi Dakwah dan Pemberdayaan Masyarakat - MUI Kota Bogor Masa Khidmat 2022-2027) Bahasa Arab merupakan salah satu bahasa mayor di dunia yang dituturkan oleh lebih dari 200.000.000 umat manusia (Ghazzawi, 1992). Bahasa ini digunakan secara resmi oleh ±20 negara....

In Syaa Allah

Oleh: A. Hamid Husain (Alumni Pondok Modern Gontor, King Abdul Aziz University, Ummul Qura University, dan Pembina Alhusniyah Islamic School Salah satu kewajiban bagi orang yang beriman, adalah mengucapkan kalimat: "In Syaa Allah" (ان شاء الله) setiap usai mengatakan kalimat : "besok akan saya lakukan"...

Wajah Calon Penghuni Surga

Oleh: KH. Bachtiar Nasir Allah Ta’ala berfirman di dalam QS. Al-Ghasyiyyah ayat 8-10:  وُجُوهٌ يَوْمَئِذٍ نَاعِمَةٌ. لِسَعْيِهَا رَاضِيَةٌ.  فِي جَنَّةٍ عَالِيَةٍ "Banyak muka pada hari itu berseri-seri. Merasa senang karena usahanya. Dalam surga yang tinggi." Setiap perbuatan atau usaha kita di dunia pasti akan diperlihatkan balasannya oleh Allah...

Jika Terbangun di Tengah Malam, Lakukanlah Hal Ini!

Oleh: A. Hamid Husain (Alumni Pondok Modern Gontor, King Abdul Aziz University, Ummul Qura University, dan Pembina Alhusniyah Islamic School Sering terbangun di tengah malam karena mau buang air atau sebab lain, kan? Nah, jadikanlah momen ini menjadi: kesempatan beribadah menambah pahala, kesempatan menghapus dosa. Bagaimana...

Jangan Sampai Terlambat

Oleh: A. Hamid Husain (Alumni Pondok Modern Gontor, King Abdul Aziz University, Ummul Qura University, dan Pembina Alhusniyah Islamic School Rasulullah ﷺ sudah mengingatkan bahwa akan datang zaman di mana akan banyak terjadi الموت الفجأة (Al Mautul Fuj'ah) atau "Mati Mendadak". Kalaupun tidak mati mendadak, sejatinya,...

Qadha dan Qadar

Oleh: Dea Guru H. Ahmad Nahid, M.Pd (Wakil Pengasuh dan Direktur Pendidikan dan Pengajaran Pesantren Modern Internasional Dea Malela Sumbawa Indonesia) Qadha yaitu ketetapan Allah SWT sejak zaman azali (zaman dahulu sebelum diciptakan alam semesta) sesuai dengan kehendak-Nya tentang segala sesuatu yang berhubungan dengan mahluknya. Qadar...

Jangan Pernah Masuk Rumah Sendiri Tanpa Memberi Salam

Oleh: A. Hamid Husain (Alumni Pondok Modern Gontor, King Abdul Aziz University, Ummul Qura University, dan Pembina Alhusniyah Islamic School Kalimat salam sejatinya adalah doa memohon keselamatan, rahmat kasih sayang dan Keberkahan. Maka tebarlah salam. Termasuk, pada setiap masuk rumah sendiri, ada orang atau sedang tidak...

Setiap Kesulitan Ada Jalan Keluarnya

Oleh: A. Hamid Husain (Alumni Pondok Modern Gontor, King Abdul Aziz University, Ummul Qura University, dan Pembina Alhusniyah Islamic School Hidup ini tidak selalu mulus, apa lagi orang yang beriman, pasti akan dicoba dan diuji untuk mengetahui kadar keimanannya. Namun, yakinlah bahwa setiap cobaan, setiap ujian...

TERBARU