Beranda KABAR Ramadhan

Ramadhan

Sambut Ramadhan, Karpet Riyaz Ul Jannah Diganti dengan yang Baru

Muslim Obsession - Dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan, Otoritas Umum Urusan Dua Masjid Suci mengganti karpet Al-Rawdah dengan karpet baru. Karpet tersebut sebelumnya telah diganti pada tahun 2018, dan penggantian tahun ini diharapkan lebih awet dan tahan lama. Karpet akan dibuat dari bahan berkualitas tinggi,...

Amalan-Amalan Ringan di Bulan Ramadhan

Muslim Obsession - Bulan Ramadhan menjadi kesempatan setiap orang beramal ibadah dimulai dari kebaikan sekecil apapun. Agar bulan Ramadhan tidak lewat dengan sia-sia, maka ada beberapa amalan yang mampu dilakukan setiap orang dengan cukup mudah. Dzikir Berdzikir tidak membutuhkan persiapan apapun, bisa dilakukan kapanpun dan dimanapun....

Arab Saudi Buka Pendaftaran Umrah untuk Bulan Ramadhan 

Muslim Obsession - Kementerian Haji dan Umrah telah mengeluarkan aturan bagi jamaah umrah tahun 2024 di bulan Ramadhan. Individu disarankan untuk memesan slot mereka sebelum menghindari masalah di menit-menit terakhir. Dalam perkembangan terkini, slot umrah Ramadhan 2024 diumumkan telah tersedia. Namun, menjelang Ramadhan 2024, slot-slot ini...

Melalui Safari Ramadhan, MUI Kumpulkan Donasi untuk Bantu Rakyat Palestina

Muslim Obsession — Majelis Ulama Indonesia (MUI) akan mengumpulkan donasi untuk membantu rakyat Palestina selama Ramadhan 1445 H. Hal ini disampaikan Ketua Umum MUI KH Anwar Iskandar dalam sambutannya di Tarhib Ramadhan yang digelar Komisi Dakwah MUI. Kiai Anwar mengatakan, pengumpulan donasi ini merupakan bentuk nyata...

5 Pesan MUI dalam Menyambut Bulan Suci Ramadhan 1445 H

Majelis Ulama Indonesia (MUI) (Foto: mui.or.id)
Muslim Obsession - Sekretaris Jenderal MUI Buya Amirsyah Tambunan memberikan pesan kepada umat untuk menyambut datangnya bulan suci Ramadhan 1445 H yang tinggal menghitung hari. Buya Amirsyh mengatakan, bulan Ramadhan merupakan bulan yang istimewa sehingga, sangat dinantikan oleh umat Islam di seluruh dunia. Hal ini disampaikan...

Aturan Baru, Arab Saudi Larang Buka Puasa di Masjid

Muslim Obsession - Menjelang Ramadhan 2024, Kementerian Urusan Islam dan Komunikasi Arab Saudi telah mengeluarkan aturan baru untuk masjid di Arab Saudi. Menurut Kementerian, tujuan aturan ini adalah untuk memastikan masjid tetap bersih dan murni dan jamaah mengunjungi tempat suci. Aturan penting pertama melarang pimpinan masjid...

MUI Tegaskan Tarhib Ramadhan di Istiqlal Nihil Agenda Politik

Muslim Obsession - Majelis Ulama Indonesia (MUI) akan menggelar Tarhib Ramadhan di Masjid Istiqlal, Jakarta, Jumat (1/3/2024). Acara yang dimulai pukul 16.00 WIB ini akan dirangkai dengan sejumlah kegiatan yaitu khataman Al-Quran dan rangkaian Tausiyah dari para ulama dan habaib setelah Isya. Ketua Umum MUI, KH...

Sambut Ramadhan 1445 H, Kemenag Kirim 500 Pendakwah ke Wilayah 3T

Muslim Obsession - Direktorat Penerangan Agama Islam (Penais), Kementerian Agama (Kemenag), kembali meluncurkan program Dai (pendakwah) 3T (Tertinggal, Terdepan, Terluar). Ada 500 Dai dan Daiyah yang akan dikirim untuk berdakwah selama Ramadhan 1445 H/2024 M. “Saya mengapresiasi tekad dan dedikasi para Dai/Daiyah untuk menyampaikan syiar...

8 Golongan Orang yang Tidak Diwajibkan Puasa

Muslim Obsession - Islam adalah agama yang mudah dan memudahkan, tidak perlu dipersulit apalagi dimudah-mudahkan. Sehingga dalam mewajibkan ibadah, Islam cenderung fleksibel dalam memberikan hukum dan keringanan bagi para pemeluknya, terlebih di beberapa kondisi yang sulit. Dilansir laman muhammadiyah.or.id., ada beberapa golongan orang yang diperbolehkan tidak...

Sidang Isbat Awal Ramadhan Digelar 10 Maret 2024

Muslim Obsession - Kementerian Agama akan menggelar Sidang Isbat Penetapan Awal Ramadan 1445 H pada 10 Maret 2024. Sidang Isbat akan dihelat di Auditorium H.M Rasjidi Kementerian Agama, Jl. M.H. Thamrin, Jakarta Pusat. Direktur Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam (Dirjen Bimas Islam) Kamaruddin Amin mengatakan, kegiatan...

TERBARU