Seni & Budaya

Sejumlah Faktor yang Mempengaruhi Kemajuan dan Kemunduran Islam

Jakarta, Muslim Obsession - Dalam sejarahnya peradaban Islam pernah tampil gemilang dalam puncak kejayaan, yakni pada Daulah Abbasiyah di Baghdad, Irak, sekitar tahun 650 hingga 1250. Namun, pada masa klasik atau pertengahan sekitar tahun 1250 hingga 1500 Masehi, peradaban Islam mulai mengalami...

Wah! Masjid Tertinggi di Dunia Ternyata Ada di Negara…

Muslim Obsession - Berdiri lebih dari 3650 meter di atas permukaan laut, Masjid Agung Lhasa, juga dikenal sebagai Masjid Hebalin, di Daerah Otonomi Tibet, Cina, dianggap sebagai salah satu masjid tertinggi di dunia. Masjid yang awalnya dibangun pada tahun 1716 ini mengalami renovasi pada tahun 1959,...

Masjid 3D Pertama di Dunia Akan Dibangun di Dubai Tahun 2025

Muslim Obsession - Dubai secara resmi mengumumkan dimulainya pembangunan Masjid 3D yang berfungsi penuh pertama di dunia (masjid cetak 3D). Masjid tersebut kabarnya akan dibangun di atas tanah seluas 2.000 meter persegi di kawasan Bur Dubai. Pembangunan akan dimulai pada Oktober tahun ini dan diharapkan siap menampung...

Digaji Rp3,2 Triliun per Tahun, Ronaldo Sepakat Bergabung dengan Tim Arab

Jakarta, Muslim Obsession - Cristiano Ronaldo dikabarkan sepakat bergabung dengan klub Arab Saudi, Al Nassr, setelah menyetujui bayaran 200 juta euro atau Rp3,2 triliun per tahun.Dikutip dari Marca, Ronaldo dan Al Nassr sudah mencapai kesepakatan verbal. Pemain timnas Portugal itu menyetujui kontrak...

Replika Sandal Nabi ﷺ Dipajang di Pameran Saudi

Muslim Obsession - Banyak orang telah mengunjungi pameran “Hijrah: Jejak Nabi” di King Abdulaziz Center for World Culture (Ithra). Salah satu artefak yang menarik perhatian pengunjung adalah replika alas kaki Nabi Muhammad yang menjadi replika sandal asli pada abad ke-13, menurut sejarah ulama hadits Maroko Ibn...

Pemerintah Kanada Tetapkan Oktober sebagai Bulan Sejarah Islam

Muslim Obsession - Pemerintah Newfoundland dan Labrador mengakui Oktober sebagai Bulan Sejarah Islam. Sebagai bagian dari Bulan Sejarah Islam, Newfoundland dan Labrador mengakui perluasan peran yang dimainkan komunitas Muslim di provinsi tersebut. Banyak Muslim Newfoundlander dan Labradorian memberikan kontribusi luar biasa untuk perawatan kesehatan, teknik, sains, penelitian,...

Ilmuwan Temukan Jantung Ikan Tertua Berusia 380 Juta Tahun

Muslim Obsession - Para ilmuwan meyakini bahwa temuan jantung ikan fosil yang berusia 380 juta tahun adalah jantung tertua yang pernah ditemukan. Organ berotot itu berasal dari fosil ikan berahang yang berenang di perairan selama periode Devon, antara 419 juta dan 359 juta tahun lalu. Di...

Fantastis! Jam Tangan Sultan Abdülhamid II Dilelang dengan Harga Segini

Muslim Obsession - Jam saku berhiaskan emas Sultan Abdülhamid II termasuk di antara 20 barang milik sultan Utsmaniyah dan pejabat tinggi istana yang dilelang. Menurut sebuah pernyataan, Arthill Museology & Collecting akan mengadakan lelang online pada Ahad (14/8/2022) pukul 3 sore. Jam saku adalah bagian dari...

Film Muslim ‘Super Hijabi’ Akan Tayang di Bioskop Inggris

Muslim Obsession - Kabar gembira, Film Muslim berjudul ‘Super Hijabi’ akan tayang di bioskop Inggris untuk membantu kampanye amal internasional Penny Appeal atas nama anak yatim. Film yang dibintangi oleh gadis Muslim yang mengenakan jilbab, akan diputar di lima kota di Inggris: London, Bradford, Birmingham,...

Pengunjung Masjid Hagia Sophia Tembus 6,5 Juta Orang

Muslim Obsession - Masjid Agung Hagia Sophia yang bersejarah di Istanbul menyambut lebih dari 6,5 juta pengunjung di tahun kedua pembukaannya kembali sebagai masjid, demikian menurut Wakil Mufti Ahmet Aktürkoğlu Istanbul. Monumen ikonik ini berfungsi sebagai gereja selama 916 tahun hingga penaklukan Istanbul pada tahun...

TERBARU