Umrah & Haji

PPIH Arab Saudi Kirim 90 Ribu Galon Air Zamzam Tambahan untuk Jamaah Haji Indonesia

Jeddah, Muslim Obsession – Tambahan Air Zamzam untuk jamaah haji Indonesia secara bertahap dikirim Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi. Ada 90 ribu galon air Zamzam ukuran 5 liter telah dikirim PPIH dari Saudi Arabia ke Tanah Air. Demikian dikatakan Kepala Daerah Kerja (Kadaker)...

Aturan Baru, Jamaah Umrah di Bawah 18 Tahun Harus Didampingi Orang Dewasa

Muslim Obsession - Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi baru-baru ini menerapkan peraturan baru yang dirancang untuk meningkatkan pengalaman jamaah selama umrah. Di antara perubahan besar adalah persyaratan jamaah di bawah 18 tahun harus didampingi oleh orang dewasa. Semua perusahaan dan pendirian Umrah diwajibkan untuk mengikuti...

Terpisah dari Rombongan, Niron Ditemukan Wafat dan Dishalatkan di Masjidil Haram

Makkah, Muslim Obsession – Seorang jamaah haji Indonesia yang dicari-cari, Niron bin Sunar, ditemukan meninggal dunia di RS An-Noor Makkah dan telah dishalatkan di Masjidil Haram. "​​Niron bin Sunar, hari ini, 11 Juli 2023, jamaah tersebut telah ditemukan dan dikebumikan,” terang Kepala Bidang Pelindungan Jamaah...

Seorang Jamaah asal Majalengka Dilaporkan Hilang di Arafah

Jakarta, Muslim Obsession - Seorang jamaah haji 2023 asal Kabupaten Majalengka, Jawa Barat bernama Suharja dilaporkan hilang, di Padang Arafah, Arab Saudi. Suharja asal Desa Babakan Sari, RT 11, RW 04, Blok Paseur, Kecamatan Bantarujeg, Kabupaten Majalengka, dikabarkan hilang di Arafah saat...

Arab Saudi Harap Jumlah Jamaah Umrah Tahun Ini Capai 10 Juta Orang 

Muslim Obsession - Untuk musim baru umrah tahun ini, Arab Saudi mengharapkan jumlah jamaah umrah lebih banyak, yakni 10 juta orang. Jumlah yang sangat besar terungkap dalam sebuah laporan oleh TV Al Arabiya yang mengatakan bahwa kerajaan sedang mempersiapkan musim umrah yang besar, demikian laporan...

Catat! 30 Barang Ini Dilarang Dibawa Saat Penerbangan Umrah

Muslim Obsession — Bandara Internasional King Abdulaziz di Jeddah mengumumkan 30 barang dilarang dibawa dalam bagasi penumpang penerbangan. Dikutip Saudi Gazette, Senin (10/7/2023) Otoritas bandara menyatakan bahwa barang tersebut akan disita, dan penumpang tidak berhak mengklaimnya. Bandara memperingatkan jamaah haji yang akan berangkat untuk tidak membawa...

Mulai 10 Juli, Jamaah Gelombang II Diberangkatkan ke Madinah

Muslim Obsession - Mulai 10 Juli 2023, jamaah haji gelombang II secara bertahap diberangkatkan dari Makkah ke Madinah untuk menjalankan ibadah Arbain. “Mereka akan berada di Madinah sekitar delapan atau sembilan hari,” terang Koordinator Media Center Haji (MCH) PPIH Pusat Dodo Murtado dalam keterangan persnya...

Agar Layanan Haji Makin Baik, Saudi Perlu Dengar Masukan dan Libatkan Negara Pengirim Jamaah

Jeddah, Muslim Obsession – Untuk meningkatkan kualitas layanan haji, pemerintah Arab Saudi dinilai perlu mendengar masukan dari berbagai negara pengirim jamaah. Pemerintah Arab Saudi juga diharapkan dapat melibatkan negara-negara pengirim jamaah haji dalam proses perbaikan layanan tersebut. Demikian salah satu poin yang dibahas bersama dalam...

Bolehkan Tanazul, Jamaah Haji Indonesia Boleh Pulang Lebih Cepat

Jakarta, Muslim Obsession – PPIH Arab Saudi memberikan kesempatan kepada jamaah untuk melakukan Tanazul, yaitu pengajuan pulang lebih cepat dari jadwal yang seharusnya ataupun pengunduran waktu pulang jamaah haji yang seharusnya mungkin lebih awal menjadi mundur. Demikian dikemukakan Koordinator Media Center Haji (MCH) PPIH Pusat...

KH Saad Ibrahim: Secara Umum Haji Tahun ini Sudah Baik

Muslim Obsession - Operasional penyelenggaraan ibadah haji 1444 H/2023 M sudah memasuki fase pemulangan jemaah haji. Sejak 4 Juni 2023, jamaah sudah mulai diterbangkan ke Tanah Air secara bertahap. Fase ini akan berlangsung hingga 2 Agustus 2023. “Secara umum haji tahun ini sudah baik, bahwa...

TERBARU